get app
inews
Aa Text
Read Next : Sinergi UMKM di Salatiga: Yayasan Meira Visi Persada Gelar Pendampingan Digital

Kisah Pemberdayaan di Balik Produk UMKM Terlaris Pertamina SMEXPO 2024

Jum'at, 01 November 2024 | 13:50 WIB
header img
Di balik kesuksesan Pertamina SMEXPO 2024, tersimpan kisah inspiratif dari dua UMKM binaan Pertamina. Foto: Ist

Dukungan terhadap para UMKM mitra binaan ini merupakan wujud komitmen perusahaan dalam mendukung pencapaian Sustainable Development Goals (SDGs), terutama pada poin 8, yaitu Pekerjaan Layak dan Pertumbuhan Ekonomi. Inisiatif ini juga selaras dengan prinsip Environmental, Social, & Governance (ESG), yang mendorong pertumbuhan ekonomi berkelanjutan serta dampak positif bagi masyarakat.

"Kainnesia dan Mutiara Handycraft adalah inspirasi untuk tidak hanya berbisnis demi kepentingan pribadinya, tetapi juga memberdayakan masyarakat sehingga memberikan multiplier effect terhadap pembukaan lapangan kerja baru, penciptaan pengusaha baru, kemandirian masyarakat hingga pelestarian budaya," tutup Direktur Operasi Pertamina Foundation Yulius S. Bulo

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut