Viral! Pemilik Jembatan Perahu Beli Cash Pajero Pakai Koin Rp500

Nilakusuma
H. Endang pengusaha jembatan penyeberangan perahu di Karawang beli Pajero pakai koin Rp500 (Nilakusuma/MNC Portal)

Menurut Endang, dia juga menguji  kesabaran dan pelayanan karyawan showroom mobil. Alasannya, selama ini banyak orang menilai dari penampilan saja.

"Saya datang pakai kàos dan celana pendek serta sendal jepit. Ternyata saya disambut baik meski penampilan seperti ini," katanya.

BACA JUGA:

Gagal Tawuran Jelang Sahur, 12 Remaja Diamankan Polres Brebes

Nama Endang sempat viral karena menjalankan usaha jembatan perahu penyeberangan dengan pendapatan Rp20 juta per hari. Jembatan penyeberangan yang berlokasi di Desa Anggadita Kecamatan Klari dilalui ribuan orang pekerja yang menuju kawasan industri. Bahkan untuk melayani ribuan pekerja, Endang mempekerjakan ratusan orang. Setiap kendaraan roda dua yang akan menyeberang dikenai tarif Rp2.000.  
 

 


Artikel ini telah tayang di jabar.inews.id dengan judul " Mantap! Pemilik Jembatan Perahu di Karawang Beli Mobil Pajero Cash Pakai Koin Rp500 ", Klik untuk baca: https://jabar.inews.id/berita/mantap-pemilik-jembatan-perahu-di-karawang-beli-mobil-pajero-cash-pakai-koin-rp500/3

Editor : M Taufik Budi Nurcahyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network