Gadis Diperkosa Ayah Kandung Berkali-kali di Pati: Depresi Nangis Histeris
Kamis, 11 Juli 2024 | 12:05 WIB
Dia menambahkan, pada pendampingan itu korban menunjukkan indikasi depresi dan menjadi histeris saat bertemu orang baru, terutama laki-laki. Pendampingan diperlukan karena korban enggan berinteraksi dengan orang selain perempuan dan selalu histeris serta menangis.
“Dia memang ada indikasi depresi dan histeris ketika ketemu dengan orang baru terutama laki-laki. Kemarin saya diminta untuk mendampingi karena dia tidak mau ibaratnya interaksi dengan orang selain perempuan,” lugasnya.
“Ketika ketemu orang baru dan itu laki-laki dia itu histeris nangis-nangis,” terangnya lagi.
Editor : M Taufik Budi Nurcahyanto