Jalan Rusak, Warga Desa Gulang dan Prajurit TNI Berjibaku Angkut Pasir

Taufik Budi
Jalan Rusak, Warga Desa Gulang dan Prajurit TNI Berjibaku Angkut Pasir (Ist)

Setelah pembangunan jalan selesai, maka masyarakat akan mendapatkan kemudahan akses keluar masuk desa. Dengan jalan yang mulus, akan berdampak pada berkembangnya perekonomian di wilayah tersebut.

“Jika jalannya sudah bagus pastinya masyarakat akan mudah keluar masuk desa untuk menjual hasil panen mereka, sehingga nantinya akan berdampak pada berputarnya roda perekonomian di sana,” ucap Kapendam.

Selain pembangunan jalan, sasaran fisik TMMD juga akan menyasar kepada pembangunan 2 unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dan 1 unit Poskamling. Termasuk beberapa penyuluhan yang menjadi sasaran nonfisik meliputi penyuluhan bela negara, Wasbang, Kamtibmas, UMKM, narkoba, Bintal, radikalisme, tanggap bencana hingga stunting.

“Semoga melalui kegiatan TMMD, kedekatan TNI dengan masyarakat serta seluruh komponen bangsa lainnya dapat selalu terjaga baik, sehingga tercipta pertahanan darat yang tangguh dan solid, tidak mudah terpecah belah, terlebih saat ini tengah memasuki tahun politik,” tutup Kapendam.

 



Editor : Enih Nurhaeni

Sebelumnya
Halaman : 1 2

TAG :
desa gulang tas Jalan Rusak Prajurit TNI TNI kudus
Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.

Artikel Terkait

Prajurit TNI dan Purnawirawan Kompak Bersihkan KA Perang di Monumen Palagan Ambarawa

TNI Pastikan Tak Pakai Peluru Tajam Saat Kendalikan Massa Rusuh Pilkada Serentak

Siap Hadapi Pendemo Pilkada Serentak, TNI Komitmen Tak Langgar HAM

Senyum Bibit Waluyo di Halal Bihalal, Mantan Gubernur Jateng yang Sempat Dikalahkan Ganjar Pranowo

Coblosan Ulang Sangat Ketat, Tiap TPS Dijaga 10 Polisi dan 5 TNI

BERITA POPULER +
News Update

Cedera Tak Halangi Arbi untuk Bersinar di JuniorGP 2024

Senin, 25 November 2024 | 16:57 WIB | Olahraga

Pembalap Arbi Targetkan Hasil Terbaik di Putaran Final JuniorGP 2024

Senin, 25 November 2024 | 16:44 WIB | Olahraga

Pasokan BBM Aman meski SPBU Sleman Ditutup

Senin, 25 November 2024 | 16:10 WIB | Joglosemar

SPBU Sleman Terbukti Curang: Alat Modifikasi Takaran Ditemukan

Senin, 25 November 2024 | 16:06 WIB | Joglosemar

Polda Jateng Pastikan Netralitas dalam Pengamanan TPS Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 | 15:38 WIB | Joglosemar

Pengamanan TPS Pilkada 2024: Polda Jateng Kerahkan Ribuan Personel

Senin, 25 November 2024 | 15:34 WIB | Joglosemar

Kejahatan Perdagangan Orang Dibongkar, Polda Jateng Tangkap 29 Pelaku

Minggu, 24 November 2024 | 08:52 WIB | Joglosemar

Polda Jateng Ungkap 28 Kasus Pidana Perdagangan Orang, Selamatkan 40 Korban

Minggu, 24 November 2024 | 08:39 WIB | Joglosemar

Ormas Pejuang Walisongo Laskar Sabilillah Dukung Program Makan Gratis

Minggu, 24 November 2024 | 06:02 WIB | Joglosemar

IMM Jateng Teriak Pilkada Mesti Jurdil dan Damai

Minggu, 24 November 2024 | 05:53 WIB | Joglosemar

Partai Perindo Kudus Gelar Doa Bersama untuk Kemenangan Hartopo-Mawahib di Pilkada 2024

Sabtu, 23 November 2024 | 21:32 WIB | Joglosemar

Perlindungan di Ketinggian, Menjaga Keamanan Perawat Gedung Pencakar Langit

Jum'at, 22 November 2024 | 23:07 WIB | Joglosemar

Pertamina Tingkatkan Pengawasan SPBU untuk Sambut Nataru 2024

Rabu, 20 November 2024 | 19:57 WIB | Ekonomi

Pertamina Patra Niaga Tegas Berantas SPBU Curang di Yogyakarta

Rabu, 20 November 2024 | 19:53 WIB | Nasional

Teknisi Siaga dan Fasilitas Andalan Dukung Kelancaran Operasional Nataru

Rabu, 20 November 2024 | 17:06 WIB | Joglosemar
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network