Long Weekend Isra Mi’raj, KAI Daop 4 Semarang Siapkan 68.576 Tempat Duduk

Taufik Budi
Long Weekend Isra Mi’raj, KAI Daop 4 Semarang Siapkan 68.576 Tempat Duduk. Foto: Taufik Budi

Stasiun lainnya juga mencatat pergerakan signifikan, antara lain Stasiun Pekalongan dengan 1.572 penumpang berangkat dan 1.655 penumpang datang, serta Stasiun Tegal dengan 1.978 penumpang berangkat dan 2.281 penumpang datang.

KAI Daop 4 Semarang memperkirakan puncak keberangkatan penumpang akan kembali terjadi pada Minggu, 18 Januari 2026. Hingga Kamis pagi, data pemesanan menunjukkan volume keberangkatan mendekati 14 ribu penumpang.

Untuk arus kedatangan pada Minggu, 18 Januari 2026, KAI Daop 4 juga memprediksi adanya peningkatan jumlah penumpang. Berdasarkan data sementara, volume kedatangan diperkirakan mencapai lebih dari 10 ribu penumpang.

“KAI Daop 4 Semarang berkomitmen menjaga kelancaran operasional, keselamatan, serta kenyamanan pelanggan selama masa libur panjang ini,” kata Luqman. Ia juga mengimbau pelanggan untuk datang lebih awal ke stasiun dan mematuhi seluruh ketentuan perjalanan.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor : Enih Nurhaeni

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network