Jadwal KA Berubah dan Waktu Tempuh Lebih Singkat, Simak Rinciannya!

Taufik Budi
Jadwal KA Berubah dan Waktu Tempuh Lebih Singkat, Simak Rinciannya! (Ist)

16.          KA 227 Blora Jaya relasi Cepu - Semarang Poncol yang semula berangkat dari Stasiun Cepu pukul 05.00 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 05.20 WIB.

17.          KA 228 Blora Jaya relasi Semarang Poncol - Cepu yang semula berangkat dari Stasiun Semarang Poncol pukul 18.30 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 18.55 WIB.

18.          KA 230 Ambarawa Ekspress relasi Semarang Poncol - Surabaya Pasarturi yang semula berangkat dari Stasiun Semarang Poncol pukul 08.10 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 08.30 WIB.

19.          KA 257 Tawang Jaya relasi Semarang Poncol - Pasar Senen yang semula berangkat dari Stasiun Semarang Poncol pukul 13.25 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 13.20 WIB.

20.          KA 545 Kedung Sepur relasi Ngrombo - Semarang Poncol yang semula berangkat dari Stasiun Ngrombo pukul 10.00 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 09.55 WIB.

21.          KA 546 Kedung Sepur relasi Semarang Poncol - Ngrombo yang semula berangkat dari Stasiun Semarang Poncol pukul 06.20 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 07.00 WIB.

22.          KA 547 Kedung Sepur relasi Ngrombo - Semarang Poncol yang semula berangkat dari Stasiun Ngrombo pukul 17.00 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 16.45 WIB.

23.          KA 548 Kedung Sepur relasi Semarang Poncol - Ngrombo yang semula berangkat dari Stasiun Semarang Poncol pukul 13.45 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 14.15 WIB.

24.          KA 441 Blora Sura relasi Cepu - Surabaya Pasarturi yang semula berangkat dari Stasiun Cepu pukul 09.25 WIB, berubah keberangkatannya menjadi pukul 08.10 WIB.

KAI mengimbau kepada pelanggan dengan keberangkatan 1 Juni 2023 dan seterusnya untuk memperhatikan kembali jadwal yang tertera pada tiket, agar tidak tertinggal keretanya karena sudah berlaku Gapeka 2023.

“Kami berharap dengan pemberlakuan Gapeka 2023 ini, pelanggan kereta api akan semakin meningkat melalui berbagai peningkatan pelayanan seperti waktu perjalanan yang semakin singkat, penambahan jumlah perjalanan kereta api, dan lainnya,” tutup Ixfan.

 

Editor : M Taufik Budi Nurcahyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network