Tips Perawatan Kendaraan:
- Pemeriksaan Rutin
Selalu periksa tekanan ban, pelumas, dan sistem pengereman. Pastikan semua lampu dan klakson berfungsi dengan baik.
- Ganti Oli
Lakukan penggantian oli mesin sesuai dengan jadwal yang ditentukan oleh pabrikan.
- Perawatan Suspensi
Pastikan suspensi dalam kondisi baik dan tidak bocor.
- Bersihkan dan Lindungi
Jaga kendaraan tetap bersih dengan mencuci dan memberikan lapisan pelindung pada bagian logam untuk mencegah korosi.
Spesifikasi Kendaraan:
Nama Kendaraan : Honda ADV 160
Tipe Mesin : 4-Langkah, 4-Katup, eSP+
Tipe Pendinginan : Pendingin Cairan
Sistem Suplai Bahan Bakar : PGM-FI (Programmed Fuel Injection)
Volume Langkah : 156,9 cc
Diameter x Langkah : 60 x 55,5 mm
Perbandingan Kompresi : 12 : 1
Daya Maksimum : 11,8 kW (16 PS) / 8.500 rpm
Torsi Maksimum : 14,7 Nm (1,5 kgf.m) / 6.500 rpm
Tipe Transmisi : Otomatis, V-Matic
Tipe Starter : Elektrik
Tipe Kopling : Otomatis, Sentrifugal, Tipe Kering
Tipe Minyak Pelumas : Basah
Kapasitas Minyak Pelumas : 0,75 liter (Penggantian Periodik)
Panjang x Lebar x Tinggi : 1.950 x 763 x1.196 mm
Jarak Sumbu Roda : 1.324 mm
Jarak Terendah ke Tanah : 165 mm
Tinggi Tempat Duduk : 780 mm
Berat Kosong (Curb Weight) : 133 kg (CBS & ABS)
Kapasitas Tangki Bahan Bakar : 8,1 liter
Editor : Enih Nurhaeni
Artikel Terkait