Di UGM Yogyakarta IWCS Cyber Security Mentorship Cari Talent Muda Keamanan Siber

YOGYAKARTA. INewsJoglosemar. id- Indonesia Woman Cyber Security atau IWCSmerupakan perkumpulan nirlaba yang bermaksud akan menjalankan program women in cybersecurity bekerjasama dengan beberapa institusi pemerintah, akademisi dan swasta dengan tujuan mendorong anak perempuan dan perempuan untuk bisa berperan dalam membangun keamanan siber di Indonesia.
Pada tahun 2021 beberapa tokoh perempuan dari berbagai institusi dan industry keamanan siber di Indonesia berkumpul dan sepakat untuk membuat suatu gerakan yang dinamakan Indonesia Women in Cyber Security (IWCS).
Untuk mencapai tujuan tersebut maka satu program kegiatan yang dilakukan IWCS adalah Cybersecurity Mentorship program.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta